Rabu, 23 Juni 2010

Berlangganan postingan

Kalau setiap pagi ayah kamu sering berlangganan surat kabar tertentu. Maka blog pun bisa, Untuk sebagian blogger kita yang tulisan dianggap bagus selalu ditunggu-tunggu oleh fans beratnya (Baca: Pengunjung setia). Mau tau bagaimana cara nya menampilkan widget untuk berlangganan blog kita. Salah satu penyedia jasa langganan postingan blog adalah Feedburner (Lagi-lagi tidak bermaksud promosi) Sebenernya masih banyak penyedia jasa ini selain Feedburner. Tapi berhubung pengetahuan ane terbatas, so ane hanya akan membahas prihal pemanfaatan fitur menarik yang disediakan feedburner.

Caranya cukup mudah, kamu tinggal mengikuti langkah-langkah dibawah ini :
  • Saat pertama kali datang kamu akan langsung disodori kotak untuk mengisikan alamat feed blogmu yang akan dibakar. Biasanya alamat feed blog kamu seperti ini http://namablogmu.blogspot.com/feeds/posts/default, ganti tulisan namablogmu dengan nama alamat blogmu.
  • Isikan nama feed blogmu tadi dalam kotak yang disodorkan tersebut, jika blogmu itu isinya hanya video-video maka beri tanda centang pada kotak "I am a podcaster", jika tidak ya gak usah dicentang. Kemudian klik tombol "next"
  • Setelah itu kamu akan disodori lagi dengan form pendaftaran, isikan data-data yg diperlukan disana, trus klik tombol "Activate Feed"
  • Nah kalo berhasil nanti akan ada informasi "Congrats! your ......".
  • Dibawahnya akan ada tombol "Next" dan link "Skip directly to feed management" kali ini pilih yang link "Skip directly to feed management", sebenarnya lewat tombol "next" bisa sih tapi biar seru kita lewat jalan lain aja.
  • Kemudian nanti akan ada beberapa menu, kali ini pilih menu "Publicize"
  • Setelah itu disebelah kiri akan muncul beberapa menu. PIlih menu "Email Subscriptions".
  • Kemudian klik tombol "Activate"
  • Nah setelah itu nanti akan ada beberapa kotak yang berisi kode-kode. Nah kalo kamu pinginnya yang berbentuk form maka pilih kode yang ada di kotak "Subsciption Form Code".
  • Copy kode yang ada dalam kotak tadi, trus klik tombol "Save" untuk mengaktifkan layanan tersebut.
  • Cara pasangnya, Login ke blogger, pilih "layout --> Add a Gadget --> HTMl/Java Script" nah paste kode yang sudah kamu copy tadi disana.
Semoga bermanfaat...

Artikel Terkait:

  • Digg
  • Delicious
  • Facebook
  • Mixx
  • Google
  • StumbleUpon
  • Technorati
  • 0komentar:

    Posting Komentar

    Majari Magazine

    Entri Populer

    Inspirasi

    Jangan cari kemulian di kampung kelahiranmu

    Sungguh kemulian itu ada dalam perantauan di masa muda

    Singsingkan lengan baju dan bersungguh-sungguhlah meraih impian

    Karena kemulian tidak dapat diraih dengan kemalasan

    Man jadda Wa jadda

    "Ranah 3 Warna Karya A. Fuadi"